Seminar Administrasi Publik : Perlu Sinergi Antar Lembaga Dan Kesadaran Masyarakat Dalam Penanggulangan Bencana
Jakarta (UNAS) – Sinergi antar lembaga sangat penting dilakukan dalam upaya penanganan bencana yang meliputi pra bencana, mitigasi, dan pasca bencana. Implementasi sinergitas tersebut dapat dilakukan dengan merumuskan dan mensosialisasikan Standard…